Pj Bupati Batang Pastikan Seluruh Guru Netral Dalam Pemilu 2024

    Pj Bupati Batang Pastikan Seluruh Guru Netral Dalam Pemilu 2024
    Ketua Dan Sekretaris PGRI Kabupaten Batang

    Batang - Penjabat (Pj) Bupati Batang Lani Dwi Rejeki meminta guru-guru di sekolah negeri bersikap netral dan tidak menjadi tim sukses kelompok tertentu dalam pemilihan umum, baik Pilkada, Pileg, maupun Pilpres.

    Hal itu disampaikan Pj Bupati Batang saat acara jalan sehat dalam rangka memperingati Hari PGRI Ke-78 di Pantai Ujungnegoro, Kecamatan Kandeman, Kabupaten Batang, Minggu (19/11/2023).

    Memasuki tahun politik ini, semua guru saya minta untuk netralitasnya jangan membela partai politik tertentu khususnya semua aparatur Sipil Negara (ASN), ” tegasnya.

    Netralitas ini menghindari konflik kepentingan serta tidak melakukan praktik-praktik intimidasi memihak pasangan tertentu diucapkan pada forum-forum pertemuan.

    Boleh mempunyai pegangan salah satu calon untuk dipilih sendiri, tapi tidak usah digembor-gemborkan ke media sosial supaya tidak mengujarkan kebencian dan berita memihak siapapun, ” jelasnya.
    Sementara itu, Ketua PGRI Batang, M. Arief Rohman menyampaikan, kami semua guru siap untuk mematuhi anjuran yang diberikan Pj Bupati Batang sikap dalam netralitas pada Pemilu 2024.

    Anjuran ini akan saya sampaikan kepada semua guru, baik itu ASN maupun Non ASN yang sekarang menjadi anggota PGRI Kabupaten Batang, ” terangnya.
    Karena, seperti tahun-tahun yang lalu PGRI Kabupaten Batang sudah pernah hidup melewati Pemilu dengan netralitas, jadi ini sudah menjadi hal yang biasa.
    Apalagi sekarang, lanjut dia, banyak jumlah guru yang sudah ASN serta nantinya guru honorer sekarang akan jadi ASN tetap netral.

    Jadilah pemilih yang cerdas sesuai hati nuraninya masing-masing, karena guru akan menjadi contoh anak didiknya berperilaku baik, ” tandasnya. 

    Paman Adam 

    Lutfi Adam

    Lutfi Adam

    Artikel Sebelumnya

    Lewat BUMDes Expo Kenalkan Produk-Produk...

    Artikel Berikutnya

    Bertempat Di SMPN 1 Kandeman Hari Guru Nasional.PGRI...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Tata Motors: Dari Lokomotif Hingga Pemain Global di Industri Otomotif
    Kunjungan Kerja Aslog Kasad di TMMD Ke-122 Kodim 1704/Mappi
    Luar Biasa Pengusaha Sukses Yang Juga Sekretaris Pemuda Pancasila Batang, Secara Resmi Mendeklarasikan Dukungannya Kepada Bakal Bupati Batang nomer urut 2 FAIZ SUYONO
    Difitnah Jadi Aktor Konspirasi Hasil Pilpres 2024: M. Qodari: Itu Data Survei Jakarta, Bukan  Nasional 
    Polsek Wonotunggal Ajak Anggota PSHT Patuhi Prokes.
    Sangat Miris Sekali Ratusan Baliho Paslon Nomer Urut 2 FAIZ SUYONO Cabup dan Cawabup Batang Dirusak, Oleh Oknum Yang Tidak Bertanggung JAWAB !!! 
    Dishub Batang Siapkan Pos Rest Area Untuk Istirahat Para Pemudik Dengan Hadirkan Tukang Pijat
    Sangat Miris Sekali Ratusan Baliho Paslon Nomer Urut 2 FAIZ SUYONO Cabup dan Cawabup Batang Dirusak, Oleh Oknum Yang Tidak Bertanggung JAWAB !!! 
    Satkamling Pesona Griya Jadi Contoh Kreativitas dan Kebersamaan Warga di Batang dikenal hingga ke Polda Jateng dan Mabes Polri
    Nyatanya Semakin Meningkat Dukungan Untuk Paslon No. 2 FAIZ SUYONO Dalam Pilkada Batang
    Luar Biasa Pengusaha Sukses Yang Juga Sekretaris Pemuda Pancasila Batang, Secara Resmi Mendeklarasikan Dukungannya Kepada Bakal Bupati Batang nomer urut 2 FAIZ SUYONO
    Berikut Ini Figur Asli Putra Daerah Yang Pernah Menjabat Wakil Bupati, Mencalonkan Kembali Di Pilkada Batang Dengan Nomer Urut 2 
    Program Makan Siang dan Susu Gratis Prabowo-Gibran Buka Kesempatan Lapangan Kerja Baru
    Prabowo-Gibran Bakal Menang Pilpres 2024, Begini Analisa Intelijen Hendropriyono
    Dukungan Ormas Islam Terus Menguat, Elektabilitas Prabowo-Gibran Berpotensi Menang Sekali Putaran
    Sudah Sekian Kalinya Kodim Batang Gelar Pengobatan Gratis Secara Keliling
    Resmikan Aplikasi Srikandi, Pemkab Batang Wujudkan Efisiensi Kertas dan Mudahkan Sistem Kearsipan

    Ikuti Kami